Minggu, 29 April 2012

Aplikasi Adibe Photoshop

Aplikasi image scanner yang digunakan adalah aplikasi adobe photoshop (pengolah gambar vector). Melalui aplikasi ini dapat dilakukan setting image scanner, proses scanning, penyimpanan gambar hasil scanner dan penyuntingan gambar. Pada modul ini hanya akan dipergunakan menu-menu adobe photoshop yang ada hubungannya dengan entry data grafis yaitu bagian utama pada menu file .
1) New = membuat objek gambar baru.
2) Open = membuka objek gambar yang telah ada.
3) Browse = melihat gambar yang telah ada.
4) Close = menutup file gambar.
5) Save = menyimpan file gambar.
6) Save_as = menyimpan file gambar yang lama kenama yang lain.
7) Import = mengimpor file gambar dari scanner (memasukkan).
8) Ekspor = mengekspor gambar ke file / aplikasi lain.
9) Exit = keluar dari program adobe photoshop.
Melakukan scanning objek yang menjadi masukan aplikasi grafis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar